Banyak jajanan pasar tradisional Indonesia yang menggunakan gula merah cair sebagai topping-nya. Terkadang kita agak malas untuk membuat gula merah cair-nya. Apalagi jika waktu memasak yang kita punya itu hanya sebentar.
Kini ABC mengeluarkan inovasi barunya yaitu gula merah cair siap pakai. Memang sudah agak lama produk ini keluar tetapi Dapur Cantik ingin mereview-nya kali ini. Dengan adanya gula merah cair instan ini menjadi praktis dan cepat saji.
Berikut beberapa resep dari gudang Dapur Cantik yang pernah disajikan dengan bahan-bahan yang menggunakan gula merah cair instan :
Semoga ketiga resep di atas bisa bermanfaat dan menjadi inspirasi di dalam menyajikan kue-kue untuk minggu ini ;)
Kini ABC mengeluarkan inovasi barunya yaitu gula merah cair siap pakai. Memang sudah agak lama produk ini keluar tetapi Dapur Cantik ingin mereview-nya kali ini. Dengan adanya gula merah cair instan ini menjadi praktis dan cepat saji.
Berikut beberapa resep dari gudang Dapur Cantik yang pernah disajikan dengan bahan-bahan yang menggunakan gula merah cair instan :
- Colenak
- Kue Cenil
- Lupis
Merupakan salah satu jajanan Bandung yang terkenal, menggunakan gula merah cair sebagai topping-nya. Jika ingin mengetahui resepnya, baca disini.
Jajanan pasar tradisional Indonesia yang masih banyak terlihat dijual di pasaran. Ingin tahu resepnya? Klik disini.
Sepertinya lupis ini masih menjadi favorit kebanyakan orang untuk kategori jajanan pasar. Termasuk Dapur Cantik, huehehe. Silahkan dilihat disini untuk mengetahui resepnya.
Semoga ketiga resep di atas bisa bermanfaat dan menjadi inspirasi di dalam menyajikan kue-kue untuk minggu ini ;)
2 comments
wah, gula merah cair ABC belum masuk jepang ya?! Rasanya belum pernah nemu tuh. padahal produk kecap dan sambal-nya paling mendominasi (produk Indonesia) nih di Jepang.
Balastentang "Masak Bareng Yukk" gpp bolong-bolong. Having fun aja... ga ada paksaan dan ga ada ikatan. yang penting menu dan tgl posting-nya sama.
Silahkan kalo mau bergabung, ditunggu partisipasinya ya...
iya neh,mbak..jadi praktis sejak ada gula merah cair ini :)
Balaswuaahh..kalo gitu ntar Vy ikutan aahh event MBY-nya..thanks ya,mbak buat infonya.. ;)
Komentar berupa saran dan kritik sangat kami terima. Mohon untuk tidak menggunakan status sebagai Anonim, karena tidak akan dipublikasikan komentarnya :)